Gak Pake Lama, Polsek Gununghalu Bubarkan Perang Sarung

    Gak Pake Lama, Polsek Gununghalu Bubarkan Perang Sarung

    UNUNGHALU - BANDUNG BARAT Menindak lanjuti pengaduan masyarakat, Polsek Gunung Halu tingkatkan intensitas kegiatan patroli malam dengan menyasar Sekelompok pemuda nongkrong yang diduga kuat akan melaksanakan perang sarung. Selasa(26/03/2024)

    Diketahui, Beberapa waktu yang lalu video sekelompok pemuda yang terlihat seperti tawuran. Viral di masyarakat di wilayah Desa Sindangjaya dan Desa Bunijaya, Gununghalu Bandung Barat. Video yang berdurasi 17 detik tersebut viral setelah salah seorang warga merekam kejadian tersebut, dan menyebar melalui Pesan Whatsapp (WA).

    Salah seorang Warga yang enggan di ketahui indentitasnya menerangkan "Saya Kan Sopir, kalo kerja Pulangnya Malam, jadi begitu saya di kirimin video tersebut, ya sudah, saya Lapor Ke Polsek Gununghalu, karena meresahkan"

    "Saya juga berterima atas responsif Polsek Gununghalu yang sudah merespon cepat laporan masyarakat". Tambah Asep

    Saat di konfirmasi Kapolsek Gununghalu Akp Maman Maulana Ismail S.Pd menjelaskan "Bahwa pihaknya Akan terus berupaya untuk meningkatkan situasi Kamtibmas di wilayah Hukum Polsek Gununghalu"

    Kapolsek menambahkan "Pada kegiatan Ini, remaja yang terjaring di himbau dan diperingatkan untuk tidak mengulangi kegiatan-kegiatan yang tidak perlu dan berbahaya, dan saya berpesan kepada para orang tua untuk lebih meningkatkan pengawasan dan kontrol terhadap kegiatan anak saat berada di luar rumah selama bulan Ramadhan. Para orang tua diharapkan untuk lebih meningkatkan pengawasan terhadap anaknya selama Ramadhan ini. Jangan sampai anak kita menjadi korban kejahatan atau bahkan pelaku kejahatan. Kami akan menindak tegas setiap kegiatan yang dapat merugikan orang lain atau mengancam keselamatan orang lain selanjutnya anak anak tersebut di kembalikan ke orang tuanya masing masing"

    Penulis: Suryadi

    polda jabar polres cimahi polsek gununghalu
    SURYADI

    SURYADI

    Artikel Sebelumnya

    Gerak Cepat, Polsek Gununghalu berhasil...

    Berita terkait

    Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Tingkatkan Intensitas Kegiatan Sambang Ke Masyarakat Sosialisasikan Agar Masyarakat Menentukan Pilihan Jangan Golput Pada Pemilu 2024
    Polsek Gununghalu, Ajak Warga Untuk Aktifkan Kembali Siskamling
    Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Hadir Di Tengah Masyarakat Himbau Agar Masyarakat Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial
    Tingkatkan Pelayanan, Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Sosialisasikan Nomor Handphone
    Menjelang Pemilu Serentak 2024 Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Intens Berikan Himbauan Waspada Money Politic
    Antisipasi Hoax, Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Himbau Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Tingkatkan Intensitas Kegiatan Sambang Ke Masyarakat Sosialisasikan Agar Masyarakat Menentukan Pilihan Jangan Golput Pada Pemilu 2024
    Mewujudkan Masyarakat Yang Patuh Hukum Dan Sadar Hukum
    Polsek Gununghalu Laksanakan Pengamanan Di Gudang Penyimpanan Logistik Pemilu
    Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Hadir Di Tengah Masyarakat Himbau Agar Masyarakat Bijak Dalam Menggunakan Media Sosial
    Antisipasi Penipuan Belanja Online, Polsek Gununghalu Himbau Masyarakat
    Pastikan Aman Di Bulan Ramadhan, Polsek Gununghalu Tingkatkan Patroli Malam
    Giat Positif Bhabinkamtibmas Polsek Gununghalu Polres Cimahi Tingkatkan Intensitas Kegiatan Sambang Untuk Mewujudkan Masyarakat Yang Patuh Hukum Dan Sadar Hukum 
    Mewujudkan Masyarakat Yang Patuh Hukum Dan Sadar Hukum
    Tegas, Kapolsek Gununghalu Larang Anak Buah Terlibat Politik Praktis

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

    Follow Us

    Tags